YUSAERI OFFICE - Hallo Officer, kali ini yusaeroffice akan memberikan contoh Surat Keterangan Diterima sebagai Siswa Baru (PPDB). Tentunya setiap Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) sebuah Surat Keterangan Diterima akan diperlukan sebagai bukti bahwa siswa tersebut diterima di Sekolah yang dituju. Sebelum lebih lanjut, bagi yang belum tahu apa itu Surat Keterangan silahkan simak pengertiannya dibawah ini.

Surat Keterangan dibuat untuk memberikan sebuah keterangan kepada seseorang atau kelompok bahwa pernah melakukan suatu kegiatan atau sebaliknya. Surat Keterangan juga merupakan surat yang berisi keterangan tentang kesanggupan untuk melakukan suatu kegiatan atau pekerjaan.

Berikut dibawah ini adalah contoh Surat Keterangan Diterima sebagai Siswa Baru pada kegiatan PPDB.


Itulah salah satu contoh Surat Keterangan. Jika memerlukan Contoh Surat Keterangan Diterima sebagai Siswa Baru (PPDB) dalam bentuk Word silahkan klik Download

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama